Postingan

Menampilkan postingan dari 2022

Bikin KFC hanya dengan tepung bumbu dan terigu, gampang, renyah, uenak

Gambar
Sering bingung ga sih bund masak ayam, kalo cuma digoreng kok rasanya lama-lama bosen juga. hehe,, beli KFC kali banyak yaa jatuhnya mahal juga, finally masak sendiri aja yukss Caranya gampang, bahannya juga simpel, rasanya jangan ditanyaa, silahkan coba sendiri. yummyyy ^^ Lets do it, bahan : 1. ayam potong 2. tepung bumbu instan 3. tepung terigu 4. garam/kaldu (opsional) 5. air secukupnya 6. minyak untuk menggoreng cara masak : - bikin adonan tepung bumbu instan dengan air, usahakan adonan tercampur rata, jangan terlalu encer dan jangan juga terlalu kental,, dikira-kira adonan tepung bisa nempel pada ayam (kalau suka rada asin, bisa ditambah garam atau kaldu) - masukkan ayam ke dalam adonan tepung bumbu instan, lumuri hingga merata - simpan adonan ayam yang telah dilumuri tepung bumbu instan pada wadah yang ditutup, kemudian masukkan pada frezeer kurang lebih semalaman (agar bumbu meresap dan ayam cenderung melunak) - buka ayam yang telah disimpan pada frezeer, baluri tepung terigu h

E-Raport Kurikulum Merdeka SMA

Gambar
Rabu, 30 November 2022 Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) resmi me-launchingkan e-Raport Kurikulum Merdeka (e-Raport KM) secara virtual. Tampilan e-Raport KM terkesan lebih simpel dan sederhana, sehingga tidak perlu terlalu banyak input data. Guru mata pelajaran yang mendapat tugas tambahan sebagai wali kelas tidak lagi memerlukan akun dobel untuk login aplikasi e-Raport. Dalam artian, cukup satu kali login dengan satu akun, maka dalam aplikasi tersebut otomatis muncul data nilai yang yang harus diinput guru mapel, sekaligus muncul tampilan data yang harus diinputkan walu kelas. Berikut tampilan e-Raport KM SMA : Di sisi sebelah kiri pada aplikasi e-Raport guru mapel terdapat daftar menu Guru yang meliputi Tujuan Pembelajaran, Nilai Raport, Cek Penilaian. Sedangkan guru mapel yang sekaligus wali kelas, maka di bawahnya akan ada tambahan tampilan daftar menu Wali Kelas, diantaranya Data Siswa, Input Data Raport, Cek Penilaian, dan Cetak Nilai. M

Contoh Catatan Wali Kelas dalam E-Raport

Gambar
Dalam aplikasi e-raport wali kelas diminta untuk menuliskan catatan wali kelas pada masing-masing peserta didik. Meskipun catatan ditujukan pada masing-masing peserta didik, namun catatan tersebut bisa saja dibuat bersifat umum maupun individu. Maksudnya, apabila menggunakan catatan yang mengandung unsur motivasi, tentu saja bisa digunakan bagi semua peserta didik. Namun apabila tetap menginginkan catatan yang benar-benar ditujukan pada peserta didik sebagai bahan evaluasi, seperti tingkat kehadiran yang kurang maupun perilaku yang perlu diperbaiki, tentu saja sangat diperbolehkan, namun yaa setingkat lebih merepotkan. Kembali ke kebijaksanaan wali kelas masing-masing. hehe Berikut beberapa contoh catatan wali kelas yang bisa digunakan dalam aplikasi e-raport: 1.     Selamat atas prestasi terbaik yang kamu raih. Tetap membumi dan rendah hati. Proud of you! 2.     Selamat atas prestasi baik yang kamu raih di semester ini, pertahankan dan jadilah pribadi yang lebih baik lagi. 3.    Selam

Cara Simple, Tarik Gopay ke Rekening Bank

Gambar
Setelah kemarin share cara tarik shopeepay ke rekening bank, kali ini saya share cara tarik gopay. Hampir sama sih yaa, langkahnya mudah banget juga, letss... Yaappps, karena submit kode di kardus susu anak-anak, poinnya aku tuker saldo gopay, karena jarang banget pake aplikasi gofood maupun gopay, akhirnya saya memutuskan saldonya tarik aja ke rekening, itung-itung nambah saldo tabungan.hehe Berikut caranya: 1. Klik logo bertuliskan "Bayar" yang ad di samping nominal saldo 2. Klik "Ke Rekening Bank". FYI, tarik gopay ke rekening dikenai biaya admin sebesar 2.500 3. Input jenis bank dan nomor rekening. Kalau sudah melakukan transaksi yang sama, rekening sudah otomatis ada di daftar, jadi bisa langsung klik dan pilih rekening tujuan.  4. Tulis nominal yang akan ditarik. Karena saldo gopay saya 25.000 dan adminnya 2.500 maka ketik cukup ketik nominal 22.500, biar pas 25.000 5. Setelah itu bakal muncul konfirmasi untuk meyakinkan apakah benar akan melakukan transaksi d

Gampang Banget, Tarik Shopeepay ke Rekening Bank

Gambar
Dengan berbagai pertimbangan, tentu pernah kita menemui kasus dimana saldo shopeepay kita sudah begitu banyak, lantas lebih memilih dipindahkan ke rekening bank saja untuk keperluan lainnya. Emang bisa? Bisa dong, trus caranya juga ga sulit alias gampang banget. Gini nih, simak yaa ... 1. Pertama, klik bagian Shopeepay bakal muncul beberapa icon pilihan, kalian langsunh pilih yang "Transfer ke Bank" 2. Tulis rekening beserta bank tujuan 3. Tuliskan nominal yang akan kita tarik ke rekening bank, pastikan jangan melebihi nominal di Shopeepay ya, karena pasti ga bakal bisa.wkwk 4. Akan muncul konfirmasi transaksi, cek dan pastikan data sudah benar, baik tujuam maupun nominal 5. Ketika transaksi berhasil maka akan muncul notif "Berhasil" sesuai nominal yang ditarik. Simple banget kan, semoga bermanfaat dan silahkan coba ^^v

dr. KURNIAWAN EKO Y (review pasien)

Gambar
Pertama kali periksa ke dokter Kurniawan yakni hari Rabu, 24 Agustus 2022. Alasan pertama periksa ke dokter Kurniawan karna FKTP anak pertama saya pindah kesitu (jadi saya periksa dengan BPJS Kes). Kenapa dipindah ke dokter Kurniawan? karena FKTP awalnya adalah Puskesmas, ngrasa kerepotan tiap kali mau periksain anak hanya bisa di hari Sabtu pagi, sedangkan di dokter Kurniawan biasa setiap hari ketika sore hari setelah pulang kerja. Awalnya yaa ngrasa biasa aja, paling pelayanan dokternya biasa aja kaya yang lainnya. Tapi ternyata TIDAK. Dimulai dari segi tingkat responsivitas dalam komunikasi via whatsapp, pihak dokter Kurniawan sangat ramah, responsif, cekatan, dan selalu memberi jawaban atas tiap pertanyaan. No whatsapp yang digunakan untuk komunikasi dan bisa dihubungi pasien yakni 085642304118. Kedua, jadwal pelayanan sangat tepat waktu. Sangat jarang dokter Kurniawan melayani pasien molor diluar jadwal. Jadi misal praktek pukul 16.00-20.00, kurang lebih 15 menit sebelum pukul 16.

Lowongan Seleksi Penerimaan Pegawai Non PNS UNS Tahun 2022

Gambar
Telah dibuka lowongan Pegawai Non PNS di Universitas Sebelas Maret Surakarta (UNS), diantaranya dosen dan tenaga pendidikan lainnya. Adapun syarat, dokumen lamaran, serta jadwal seleksi telah terlampir. Semoga bermanfaat ^^v

Novel Tresna Toh Pati dening Any Asmara

Gambar
  TRESNA TOH PATI Karya : ANY ASMARA Penerbit             : USAHA “KAWAN” CV Tanggal terbit    : 15 Juni 1962              Piyayi kuna kuwi yen arep ndojohake anake nganggo dipetung dhisik. Neptune dina pasaran bocah lanang lan wadon dietung, digunggung, banjur dipara-para yen tinemu ala ora sida digathukake. Saiki jamane wis maju, petungan kuwi ora mesti benere. Sing arep nglakoni kuwi bocahe, dudu wong tuwane, mula yen ana tindak sing peksan kaya mengkono, kuwi klebu tindak kleru. Ahmad, pengarang muda, sugih crita, sugih kasusastran kang edi, peni, luwes, nganti bisa gawe sengseming para pamaose kabeh, nanging dheweke miskin katresnan nganti nemahing pati merga dayaning kawin peksan. Dheweke gandrung katresnan kaliyan R. Adjeng Uminarsih, dene Uminarsih uga mengkono, ananging wong tuwane ora setuju amarga petunganing dina pasaran ora cocok. Pungkasaning Uminarsih dijodohake kaliyan wong lanang kersaning rama. Ati sedih kang dirasakake Ahmad ora bisa dilipur nganggo apa wae. Dheweke

Sejarah Pramuka Dunia dan Indonesia (Materi Pendidikan Kepramukaan Kelas XI Pertemuan ke-1)

Gambar
Indikator : Peserta didik mampu memahami dan menjelaskan sejarah kepramukaan di dunia maupun di Indonesia Adakah yang tahu siapa nama bapak pandu dunia? Pada tanggal berapa hari pramuka diperingati setiap tahunnya? Pramuka Dunia Pramuka dunia pertama kali digagas oleh Robert Stephenson Smyte Baden Powell pada tanggal 25 Juli 1907. Ketika itu Baden Powell (BP) tengah menjabat sebagai Letnan Jendral Militer Inggris. Ia sangat tertarik dengan organisasi yang bersifat kepanduan. Ia mengelola "Aids to Scouting" dan melakukan perkemahan untuk pertama kalinya di Pulau Brownsea. Perkemahan tersebut dilaksanakan selama 8 hari. Kemudian tahun 1908, BP menulis sebuah buku tentang prinsip dasar kepramukaan yang berjudul "Scouting for Boys". BP lahir pada tanggal 22 Februari 1857, yangmana 22 Februari kemudian ditetapkan sebagai Hari Baden Powell. Istrinya bernama Olave St. Clair Soames. Dengan pernikahannya bersama Olave, BP dikaruniai 3 orang anak dan diberi nama : 1. Arthur R

RUKUN IMAN (Materi Pendidikan Kepramukaan Kelas X Pertemuan ke-1)

Gambar
Indikator : Peserta didik mampu menjelaskan makna rukun iman, menyebutkan macam rukun iman, serta memberikan contoh implementasi dalam kehidupan sehari-hari Apa itu rukun iman? Berapa jumlahnya? Adakah yang tahu yang termasuk dalam rukun iman itu apa saja? Secara bahasa, iman artinya percaya atau yakin. Sedangkan menurut istilah, iman berarti membenarkan dengan hati, mengucapkan dengan lisan, dan melaksanakan dengan perbuatan. Adapun yang termasuk dalam rukun iman antara lain : 1. Iman kepada Allah SWT 2. Iman kepada malaikat 3. Iman kepada kitab 4. Iman kepada nabi dan rasul 5. Iman kepada hari akhir 6. Iman kepada takdir (qada' dan qadar) Iman kepada Allah Sebagai seorang muslim sudah sepantasnya kita meyakini dengan sepenuh hati bahwa Allah itu ada. Segala apapun di dunia ini adalah ciptaan Allah. Allah tidak tidur, Allah senantiasa melihat, dan Allah Maha Adil. Siapa yang bersyukur, maka Allah akan menambah nikmatnya, sedangkan sebaliknya, bagi siapa yang kufur maka siksa Allah

Membuat Tembang Pocung dengan Bahasa Sendiri

Tembang Pocung dadi salah sawijine jenis tembang macapat. Tembang kasebut duweni paugeran guru gatra cacah papat, guru wilangan 12-6-8-12, lan guru lagune u-a-i-a. Anggone gawe tembang Pangkur kudu anut paugerane kasebut, kudu nuruti cacahe gatra, wanda, lan tibane swara. Ing ngisor iki sawetara tuladha tembang Pocung kanthi underan bebas. Gawe kanthi nggunakake basane dhewe. ------------------------------------------------------------ wahyu sulis, kuwi asmane guruku (12u) ngasta basa jawa (6a) ing sma boyolali (8i) nalika mucal kuwi padha gatekna (12a) ------------------------------------------------------------ dina minggu ayo lunga melu aku (12u) ing cepogo pasar (6a) mangkat kanthi ngati-ati (8i) anggolek sayuran kang murah ing rega (12a) ------------------------------------------------------------ tak kandhani cara gawe putu ayu (12u) ngganggo tepung beras (6a) dicampuri gula pasir (8i) ditambah gandum, santen, uyah, lan tigan (12a) ------------------------------------------------

Canva, Aplikasi Desain Termudah untuk Para Pemula

Gambar
Semenjak kenal dengan Canva, saya yang masih sangat awam tentang desain menjadi sangat terbantu, karena di dalam Canva sudah disediakan berbagai template dengan pilihan tema beragam. Hanya perlu sedikit sentuhan untuk mengedit dan memodifikasi di beberapa bagian saja sudah bisa menjadi sebuah desain logo, postingan, slide video, dll.  Cara menggunakannya pun tidak sulit, tool disediakan secara simpel, mudah dimengerti, dan mudah dioperasikan. Sehingga bukan menjadi hal yang mustahil ketika kita dituntut harus membuat desain bagus, unik, dan dalam waktu yang singkat. Poin plus-nya lagi yakni template-template yang disediakan adalah mayoritas gratis, hanya beberapa yang berbayar, dan itu pun untuk fasilitas pro. Saya termasuk orang yang risih tatkala melihat grub whatsaap tanpa foto profil, akhirnya iseng otak-atik Canva, jadilah desain untuk foto identitas grub whatsaap. yeeyy~ Berikut beberapa contoh desain foto yang saya buat dengan menggunakan Canva : Simple Profile Photo Logo Grup W

Kamu Harus Tau !! Pelayanan BPJS KESEHATAN BOYOLALI

Gambar
Kabar gembira, kini pelayanan BPJS Kesehatan atau JKN-KIS di wilayah Boyolali cukup dilakukan melalui whatsapp, sehingga tidak perlu repot datang dan antri di kantor BPJS. Adapun pelayanan tersebut melalui aplikasi PANDAWA (Pelayanan Administrasi Melalui Whatsapp). Teknisnya yakni kita diwajibkan mengirim pesan whatsapp terlebih dahulu ke nomor 08118165165 (boleh mengetik apapun). Akan terdapat balasan mengenai informasi dan peserta diarahkan ke link PANDAWA. Klik link biru yang disediakan (link akan kadaluarsa otomatis setelah 60 menit), akan muncul pilihan layanan BPJS Kesehatan dan kita pilih sesuai kebutuhan. Setelah mengisi form sesuai layanan yang dipilih, maka akan memperoleh balasan bahwa permohonan segera diproses. Dan selang beberapa jam akan ada notifikasi whatsapp bahwa pelayanan sudah berhasil (apabila lolos pengecekan dan verifikasi). Demikian info yang dapat saya sampaikan, semoga bermanfaat ^^v

Asmaul Husna dan Doanya

Gambar
بِسْـمِ الله بَدَ ئْـنَا - وَالْحَمْدُ لِـرَ بِّـنَا Bismillaahi bada’na - Wal khamdu lirabbina Dengan nama Allah, kami memulai (membaca). Segala puji bagi Tuhan kami.  وَالصَّلاَةُ وَالسَّلامُ - لِلنـَّبِيْ حَبِـيْبِـنَا Wash sholaatu wassalaam - Linnabii khabiibina Shalawat dan salam untuk Nabi Kekasih kami. يَا اَللهُ يَارَ بَّــنَـا - اَ نْتَ مَـقْصُـوْدُنَا Yaa Allah yaa Robbanaa - Anta Maqshuudunaa Ya Allah ya Tuhan Kami. Engkau Tujuan Kami رِضَاكَ مَطْـلُوْ بُـنَا - دُنْـيَانَا وَاُخْــرَانَا Ridhooka math luubunaa - Dun yaana wa uhraanaa RidhaMu yang Kami Cari. Di Dunia dan Akherat Kami يَا رَحْمَنُ يَارَحِيْـمُ - يَامَلِـكُ يَاقُـدُّوْسُ Yaa Rohmaanu ya Rokhiim - Yaa Maliku yaa Qudduus Wahai Yang Maha Pengasih, Wahai Yang Maha Penyayang. Wahai Yang Maha Raja, Wahai Yang Yang Maha Suci. يَاسَلاَمُ يَامُـؤْمـِنُ - يَامُهَيْمِـنُ يَاعَـزِيْزُ Yaa Salaamu yaa Mukmin - Yaa Muhaiminu yaa Aziiz Wahai Yang Maha Sejahtera, Wahai Yang Maha Terpercaya. Wahai Yang Maha Memelihara, Wahai Y